Kontrak Thom Haye Habis, Klub Ini Siap Tampung Pemain Termahal Timnas Indonesia, Netizen: Asal Jangan ke ASEAN

- 2 April 2024, 11:15 WIB
Kontrak Thom Haye Habis, Klub Ini Siap Tampung Pemain Termahal Timnas Indonesia, Netizen: Asal Jangan ke ASEAN
Kontrak Thom Haye Habis, Klub Ini Siap Tampung Pemain Termahal Timnas Indonesia, Netizen: Asal Jangan ke ASEAN /

PR Jatim - Kontrak Thom Haye bersama dengan klubnya, Heerenveen resmi berakhir pada Juni 2024 mendatang, lantas klub mana saja yang akan menampung pemain termahal timnas Indonesia tersebut?

Melansir dari laman Transfermarkt, Thom Haye menjadi pemain termahal timnas Indonesia dengan market value Rp52 miliar.

Selain itu, Thom Haye adalah salah satu pemain terbaik di Eredivisie Belanda, artinya meski tidak diperpanjang timnya, Haye akan tetap bermain di Eropa.

Nasib dari Haye tidak akan seperti Jordi Amat yang memutuskan pindah ke JDT (Malaysia) setelah tidak diperpanjang klubnya di Liga Eropa.

Baca Juga: Timnas U-23 Indonesia diisi oleh Empat Pemain Naturalisasi, Tiket Semifinal Piala Asia U-23 2024 adalah Wajib?

Haye juga menjadi pemain yang sering turun dan menjadi pemain penting bersama Heerenveen, karena itulah netizen Indonesia menyayangkan jika Haye pindah ke Liga ASEAN.

Tapi kini beredar rumor jika Haye akan pindah ke Serie A Italia, ada tiga klub yang kemungkinan akan menampung pemain berusia 29 tahun tersebut. Yakni AC Milan, Como dan Inter Milan.

Jika bergabung dengan Inter Milan maka Haye akan memiliki peluang yang cukup besar, pasalnya ada nama Erick Thohir di belakangnya.

Baca Juga: Belum Puas, PSSI Kembali Berburu Pemain Naturalisasi untuk Timnas Indonesia, Mulai Kiper Hingga Striker

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah