Siap-siap Liburan! 7 Destinasi Wisata Terbaik Jawa Timur 2024 yang Wajib Dikunjungi, Nomor 3 Bikin Merinding

- 21 Mei 2024, 23:44 WIB
7 Destinasi Wisata Terbaik Jawa Timur 2024
7 Destinasi Wisata Terbaik Jawa Timur 2024 /Instagram.com/@wisatapantaiklayar

PR JATIM - Jika sekarang sedang merencanakan liburan, 7 rekomendasi wisata terbaik Jawa Timur 2024 ini bisa menjadi pilihan. Provinsi berjuluk United Color of Java ini banyak memiliki tempat wisata yang memukau, bahkan mendunia. Mulai wisata gunung, pantai, wahana permainan, hingga wisata edukasi.

Mengapa Harus Wisata ke Jawa Timur?

Jawa Timur atau disingkat Jatim tidak hanya punya wisata Gunung Bromo dan Gunung Ijen yang sudah mendunia. Destinasi wisata terbaik di Jawa Timur juga tidak hanya di Kota Batu dan Malang saja.

Banyak daerah di Jawa Timur miliki destinasi wisata yang menakjubkan. Sebut saja deretan pantai di Jalur Lintas Selatan (JLS).

Baca Juga:

Agar tidak penasaran, berikut ini rekomendasi 7 destinasi wisata terbaik Jawa Timur 2024 yang wajib dikunjungi, dikutip dari laman Traveloka.

1. Kemegahan Air Terjun Tumpak Sewu di Lumajang

Air Terjun Tumpak Sewu merupakan salah satu destinasi wisata yang terletak di Jl. raya Sidonegoro, Besukcukit, Sidomulyo, Pronojiwo, Lumajang, Jawa Timur.
Air Terjun Tumpak Sewu merupakan salah satu destinasi wisata yang terletak di Jl. raya Sidonegoro, Besukcukit, Sidomulyo, Pronojiwo, Lumajang, Jawa Timur.

Ingin menikmati kemegahan air terjun di Jawa Timur? Kamu bisa datang ke Air Terjun Tumpak Sewu yang ada di Kabupaten Lumajang. Tepatnya di Jl. Raya Sidomulyo, Besukcukit, Sidomulyo, Kec. Pronojiwo, Kabupaten Lumajang

Air terjun ini sangat indah dengan pemandangan alam sekitarnya yang memukau. Bahkan air terjun ini dijuluki sebagai air terjun Niagara-nya Indonesia.

Pasalnya, keindahannya memang tak kalah dengan air terjun Niagara yang ada di Amerika Utara. Kamu yang sedang merencanakan healing dan menikmati petualangan alam di Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah