Pilihan Bupati Nganjuk 2024: Muncul 3 Nama Kandidat yang Diisukan Maju di Pilbup 2024, Berikut Profilnya

- 26 Maret 2024, 19:14 WIB
Piala Adipura 2023 Kabupaten Nganjuk
Piala Adipura 2023 Kabupaten Nganjuk /Dinas Kominfo Kabupaten Nganjuk

PR JATIM – Pilihan Kepala Daerah direncanakan akan berlangsung bulan November 2024 mendatang. Muncul 3 nama kandidat yang diisukan maju dalam Pilihan Bupati (Pilbup) Nganjuk 2024.

Seperti yang diketahui, Pemilu tahun 2024 baru saja dilaksanakan pada Februari bulan lalu. Saat ini, banyak partai politik yang mulai mengusung calon kepada daerah termasuk di Nganjuk sendiri.

Saat artikel ini ditulis, sudah muncul 3 nama yang dikabarkan akan maju di Pilihan Bupati Kabupaten Nganjuk 2024.

 Baca Juga: Jadi Calon Kuat Gubernur Jatim di Pilkada 2024, Segini Harta Kekayaan Achmad Fauzi

Nama-nama yang dikabarkan akan maju di Pilbup 2024 tersebut mungkin tidak asing di telinga masyarakat Kabupaten Nganjuk.

Salah satunya adalah Mantan Bupati Nganjuk Marhaen Djumadi atau akrab disapa Kang Marhaen yang akan diusung oleh PDI Perjuangan.

Dimana pada Pemilu bulan lalu PDI Perjuangan mendapatkan kursi paling banyak di DPRD Kabupaten Nganjuk yakni sebanyak 10 kursi.

Profil Kandidat yang Diisukan Maju di Pilihan Bupati Nganjuk

  1. Marhaen Djumadi (Kang Marhaen)

Nama yang dikabarkan maju di Pilihan Bupati Nganjuk yang pertama adalah Marhaen Djumadi (Kang Marhaen).

Sejauh ini, Kang Marhaen adalah calon bupati yang namanya banyak dibicarakan oleh masyarakat Nganjuk belakangan ini.

Halaman:

Editor: Aditya Yalasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah