10 Rekomendasi Wisata di Mojokerto yang Wajib Dikunjungi Saat Libur Idul Adha

- 17 Juni 2024, 13:05 WIB
Ranu Manduro/Instagram/@durrotunnfsh
Ranu Manduro/Instagram/@durrotunnfsh /

Ranu Manduro sempat viral di media sosial karena keindahannya yang menyerupai panorama Afrika.

Hamparan bukit hijau dengan latar belakang pegunungan dan kubangan air luas di tengah-tengah membuat tempat ini sangat memukau.

Saat ini, tiket masuk ke Ranu Manduro masih gratis, tetapi pengunjung diimbau untuk menjaga kebersihan lingkungan.

Baca Juga: Ini 4 Langkah Aman Mengkonsumsi Daging Kambing untuk Penderita Kolesterol dan Hipertensi

3. Air Terjun Dlundung

Air terjun dlundung waterfall pacet Mojokerto
Air terjun dlundung waterfall pacet Mojokerto Jurnal Ngawi

Air Terjun Dlundung adalah salah satu air terjun terindah di Jawa Timur dengan ketinggian sekitar 60 meter.

Dikelilingi oleh hutan lebat, tempat ini menawarkan pemandangan yang memukau serta area berkemah.

Tiket masuk sekitar Rp 15.000 per orang, dan buka dari pukul 08.00-16.00 WIB.

Baca Juga: Mengenal Ragam Kuliner Idul Adha dari Berbagai Belahan Dunia

4. Wisata Sawah Sumber Gempong

Wisata Sawah Sumber Gempong/Instagram/@potretan.ptq
Wisata Sawah Sumber Gempong/Instagram/@potretan.ptq

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah