PDIP Serius Dekati Khofifah, Sodorkan 6 Kadernya di Pilgub Jatim 2024, Salah Satunya Miliki Kekayaan Rp42,9 M

- 24 April 2024, 12:31 WIB
Khofifah Indar Parawansa, Bakal Calon Gubernur di Pilgub Jatim 2024
Khofifah Indar Parawansa, Bakal Calon Gubernur di Pilgub Jatim 2024 /

Khofifah sebagai calon gubernur akan memiliki banyak pilihan dari kader muda PDIP. Mereka punya potensi dan pengalaman di pemerintahan.

Karena itulah, PDIP melakukan survei sendiri. Soal pilihan calon gubernur atau wakil gubernur, menurut Kanang, masih menunggu hasil survei.

“Jika hasilnya harus mengusung kader sendiri, kenapa tidak. Misalnya bu Risma hasil survei bagus ya kita head to head dengan bu Khofifah. Dan sebaliknya jika hasil survei mengharuskan wakil gubernur ya tidak ada masalah," papar Kanang.

“Yang jelas bupati/wakil bupati, walikota/wakil walikota yang berasal dari PDI Perjuangan cukup banyak dan siap memenangkan Pilgub Jawa Timur,” ungkap Kanang.

Daftar 6 Kader PDIP di Pilgub Jatim 2024

Budi Kanang mengatakan PDIP memiliki banyak kader yang bagus. Karena itu PDIP memberi ruang lebih besar kepada mereka.

Di antara kader muda yang dimiliki PDIP adalah Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, Bupati Trenggalek H. Mochamad Nur Arifin, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana, dan Bupati Sumenep Achmad Fauzi Wongsoyudho.

Sedangkan kader senior sekaligus tokoh nasional ada Tri Rismaharini, mantan Wali Kota Surabaya dua periode yang sekarang menjabat Menteri Sosial (Mensos).

Kemudian Sri Untari Bisowarno, anggota DPRD Jatim yang juga pengurus DPD PDIP Jatim. Ke-6 nama ini masuk radar tim penjaringan untuk Pilgub Jatim 2024.

Survei akan dilakukan bertahap. Hasil survei tahap satu akan dikerucutkan. Lalu masuk survei babak dua sampai mendapatkan calon gubernur dan wakil gubernur.

Berikut ini daftar 6 kader PDIP yang disiapkan di Pilgub Jatim 2024:

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: LHKPN PDIP Jatim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah