Khofifah-Emil Unggul dalam Pilkada Jatim 2024, Pakar Unesa: Risma Bisa Menang Jika Kerja Keras

- 27 April 2024, 13:05 WIB
Kolase: Khofifah Indar Parawansa (kiri) dan Tri Rismaharini (kanan)
Kolase: Khofifah Indar Parawansa (kiri) dan Tri Rismaharini (kanan) /

Baca Juga: Segera Klaim! Kode Redeem FF Sabtu 27 April 2024

Modal Sosial dan Dukungan Kaum Nahdliyin

"Ibu Khofifah ini memiliki sifat yang merakyat. Kehadirannya yang sering bersama masyarakat menjadi modal yang penting dalam pemilihan," ujarnya.

Gilang juga menyoroti bahwa kehadiran duet Khofifah dan Emil mampu merangkul berbagai segmen masyarakat, dari kaum nahdlyin hingga generasi muda, menjadikan mereka pasangan yang kuat dalam Pilkada 2024.

Baca Juga: 10 Wisata Geopark Paling Cantik di Indonesia, Dua Destinasi di Jatim dan Baru Saja Bikin Gempar Dunia

Kesolidan Khofifah-Emil dan Dukungan Masyarakat

"Saya kira ini merupakan pasangan yang solid dan memiliki dukungan yang kuat dari masyarakat, seperti yang terlihat dari berbagai hasil survei," tambah Gilang.

Sebelumnya, mantan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa telah menyatakan niatnya untuk kembali maju bersama wakilnya, Emil Elestianto Dardak, dalam Pilkada Jawa Timur 2024.

Meskipun demikian, Gilang menegaskan bahwa Risma masih memiliki peluang untuk meraih kemenangan jika mampu bekerja keras dan menggalang dukungan dengan efektif.***

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah