10 Cara Mudah Hilangkan Kutil Secara Alami, Diantaranya Pakai Bawang dan Minyak Kelapa, Begini Caranya

- 3 Juni 2024, 21:15 WIB
Kutil pada tubuh manusia. Begini cara alami mengatasi kutil pada kulit
Kutil pada tubuh manusia. Begini cara alami mengatasi kutil pada kulit /Andrianus T-Oke Flores//Oke Flores

PR JATIM – Kutil merupakan gangguan pada kulit yang tak membahayakan namun dapat mengganggu rasa percaya diri. Kutil biasanya muncul di bagian tangan dan kaki serta bagian tubuh lainnya.

Kutil merupakan benjolan kecil yang timbul di kulit akibat infeksi virus papillomavirus (HPV). Kutil dapat berbentuk datar, bulat, atau memanjang dan memiliki warna yang berbeda, seperti putih, kuning, atau hitam.

Biasanya tidak menyebabkan rasa sakit, tetapi dapat mengganggu penampilan dan rasa percaya diri seseorang.

Baca Juga: Pastikan Kesehatan Ternak, Diskanter Ngawi Perketat Mobilitas Hewan Kurban Luar Daerah, Wajib Bawa Dokumen Ini

Meski begitu jangan khawatir ada cara alami untuk menghikangkan kutil, karena butuh waktu yang lama untuk menghilang dengan sendirinya.

Berikut 10 cara menghilangkan kutil secara alami, simak selengkapnya:


1.Bobok Pakai Bawang Putih

Bawang putih memiliki sifat antivirus dan antibakteri yang kuat. Untuk menghilangkan kutil, tumbuk bawang putih hingga halus, kemudian oleskan pada kutil dan tutup dengan perban. Biarkan selama beberapa jam sebelum dibilas. Lakukan secara rutin hingga kutil menghilang.

 

2.Kulit Jeruk

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: UMSU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah